Bahan
- 2 buah jeruk segar
- 2 buah markisa, saring dan ambil airnya saja
- 1 sdm gula
- Es batu serut secukupnya
Cara Membuat
- Peras buah jeruk kemudian saring.
- Campur dengan air buah markisa. Tambahkan gula dan aduk rata.
- Tambahkan es batu serut secukupnya.
- Sajikan.